PENDAHULUAN
1.1
Latar
Belakang
Manusia pada zaman
sekarang dasarnya tidak pernah lepas dari yang bernama sandang, pangan dan
papan. Mala dari itulah yang menjadi dasar pemikiran bagi setiap wirausahawan untuk terus
mengembangkan kreativitas mereka pada bisnis dan berlomba – lomba untuk terus
melakukan inovasi.
Namun pada
zaman modern sekarang ini manusia tidak hanya terikat pada sandang, pangan dan
papan saja melainkan juga bergantung kepada kemajuan teknologi dalam segala
aspek yang dimulai dari kehidupan manusia yang paling kecil sekali pun seperti halnya pada
saat akan membeli makanan. Pada zaman sekarang manusia tidak perlu pergi jauh –
jauh pergi ke toko makanan untuk membeli makanan tersebut, dengan bantuan teknologi kita dapat melakukan pemesanan melalui via phone dan online.
Mengapa saya memilih teknologi sebagai bentuk dari wirausaha yang saya geluti dan tekuni sebab karena saya berpikir setiap hari tidak ada seorang pun yang tidak behubungan atau melalukan aktivitas yang berhubungan dengan teknologi itu kuncinya, tujuan saya tidak lain adalah untuk menarik minat konsumen melalui ide tentang “Pasang Custom Rom dan Rooting Pada Smartphone Android” selain konsumen membeli produk jasa yang saya berikan.
1.2
VISI
Menjadi wirausahawan yang mampu
bersaing dalam dunia global dan selalu menjadi trendsetter di kancah wirausaha dalam
bidang teknologi
Selalu berkreasi dalam hal kuliner
dengan memunculkan ide – ide usaha yang inovatif dan motivatif.
1.3
MISI
·
Mengedepankan
pelayanan.
·
Menjadi
pelopor dalam hal teknologi.
·
Selalu
mendengar masukkan konsumen.
·
Melihat
produk dengan kualitas bukan kuantitas.
·
Selalu Up to Date dalam bidang teknologi.
BAB II
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
2.1 Analisa Peluang Usaha
Sebelum
membuka usaha alangkah baiknya sebagai wirausahawan kita dapat memetakan
kekuatan atau ancaman – ancaman yang mungkin akan terjadi dihari esok atau
dikemudian hari untuk itulah diperlukan analisa yang bersifat antisipatif
dengan persaingan dan ancaman untuk itu kami menggunakan analisis SWOT guna
menyimpulkan rencana usaha ini.
A.
Kekuatan
(Strong)
-
Jasa yang saya berikan bergaransi.
-
Belum
ada inovasi yang sama seperti inovasi yang kami buat.
-
Harga
Jual Bersaing.
-
Mengedepankan keinginan costumer.
Hal yang perlu dilakukan setelah
analisis :
-
Terus
mempertahankan kualitas rasa, jangan sampai berubah.
-
Selalu
berusaha up to date dalam bidang teknologi.
-
Diusahakan
untuk terus menawarkan harga jual yang bersaing dan terjangkau bagi
semua kalangan masyarakat.
-
Selalu
menonjolkan keinginan costumer dibanding kepentingan diri sendiri.
B.
Kelemahan
(Weakness)
-
Perkembangan teknologi yang sangat cepat.
Hal yang perlu dilakukan setelah
analisis :
-
Memperhitungkan langkah yang harus ditempuh agar tidak
tertinggal dalam perkembangan teknologi dengan selalu berusaha mencari
informasi melalui orang lain, buku, maupun internet.
C.
Peluang
(Opportunity)
-
Belum
ada ide inovasi seperti ini jadi dapat menjadi trendsetter baru didunia teknologi.
-
Kesempatan
menyebarkan luaskan produk ini dengan produk jasa yang saya berikan
sangat mudah.
Hal yang perlu dilakukan setelah
analisis :
-
Mulai
membuka tempat service HP atau smartphone di lokasi yang dianggap
strategis.
-
Karena
masih baru butuh pemasaran dan pengenalan produk jasa secara extra.
D.
Ancaman
(Threat)
-
Apa bila usaha pelayanan jasa yang kami peroleh
memperoleh kesuksesan maka akan muncul banyak usaha – usaha dalam bidang yang
sama.
Hal yang perlu dilakukan setelah
analisis :
-
Mempersiapkan untuk mencari pelanggan sebanyak-banyaknya
pelanggan yang loyal tetap akan membeli produk jasa Anda walaupun ada pesaing
yang banyak jumlahnya.
BAB
III
METODE
PELAKSANAAN
3.1
Tahap Pra Usaha
·
Perencanaan
Hal pertama yang dilakukan pada saat tahap perencanaan yaitu survey
pasar yang dilakukan sebagai langkah awal dalam memulai sebuah usaha. Tujuan
dilakukannya survei adalah untuk
mengetahui kondisi pasar, minat konsumen, dan perencanaan inovasi lebih lanjut.
·
Persiapan
Persiapan yang perlu dilakukan adalah meliputi persiapan dalam pemilihan
dan penyediaan tempat serta sarana dan prasarana untuk menunjang proses
produksi.
Persiapan
dan pengadaan keseluruhan perlengkapan dan internet untuk langkah awal memulai suatu usaha. Persiapan perlengkapan yang lengkap akan memudahkan saat proses seuatu usaha.
·
Pengadaan Produk
Pembuatan sampel barang diperlukan sebagai langkah awal untuk mengetahui
kualitas suatu produk sebelum nantinya dipasarkan dalam jumlah besar. Dalam
pembuatan tester atau alat uji coba, hal yang perlu dilaksanakan untk mengetahui berjalan atau tidaknya
custom rom tersebut, penampila setelah menggunakan custom rom dan roting. Sampel yang telah dibuat kemudian dibuat sebagai acuan untuk mengenali
selera masyarakat dan dapat dijadikan sebagai tolok ukur produk yang bagaimana
yang sesuai dengan selera masyarakat.
3.2 Tahap Produksi
·
Pelaksanaan Produksi
Proses produksi merupakan kegiatan inti dari aktivitas wirausaha,
kegiatan produksi memiliki beberapa tahapan, tahapapn tersebut meliputi
persiapan alat
– alat atau perlengkapan, kegiatan pencarian atau pun download
custom rom sesuai dengan tipe – tipe smartphone dan penyebarluasan produk jasa,
dan juga pemasaran kepada konsumen
Salah
satu kegiatan produksi adalah pemasaran. Pemasaran merupakan salah satu kegiatan yang
sangat penting karena dengan pemasaran, produk yang dihasilkan dapat dipasarkan
kepada konsumen. Pemasaran dapat dikatakan berhasil apabila terdapat suatu
strategi pemasaran yang efektif dan menarik bagi konsumen, misalnya melalui
mekanisme penentuan segmentasi pasar dan pemasaran melalui media-media sosial
yang atraktif dan dapat menarik konsumen. Pemasaran juga harus memperhatikan
segmentasi konsumen dan segmentasi lokasi pemasaran, kegiatan promosi dan
kegiatan perluasan usaha atau pangsa pasar.
3.3 Pasca Produksi
Tahapan
akhir yang dilakukan adalah kegiatan pelaporan yang berada pada tahap pasca
produksi. Tahap pelaporan berisikan laporan data keseluruhan kegiatan mulai dari tahap
pasca produksi dan tahap produksi dengan durasi waktu tertentu. Tahap pelaporan
ditujukan untuk mengetahui rangkaian kegiatan usaha dan keuntungan yang
didapat, sehingga diperoleh data yang akurat sebagai bahan evaluasi.
3.4 Proses Produksi
Berikut
bahan-bahan, perlengkapan dan proses untuk melakukan custom rom dan root.
Bahan
:
-
Internet Service Provider ( MNC Play, Telkomsel,
Indosat Ooredo, dan 3 )
-
Software aplikasi ( Odin, TWRP atau CWM, King
Root,Super User,dst )
-
Pulsa
Perlengkapan :
-
Smartphone yang akan di custom rom dan root.
-
Kabel data ( USB Cable ).
-
MMC Phonsel ( Memori Card Phonsel ).
-
Komputer
-
Laptop
-
Harddisk
-
Flashdisk
-
Doa
Proses
Custom Rom dan Root pada Smartphone ( Saya mencontohkan menggunakan smartphone
android merk Xiaomi seri Redmi Note 2 prime Ram 2gb, Rom 32gb, dan Android
versi Lolipop dari ROM MIUI milik Xiaomi Ke CyanogenMod Milik One Plus )
Syarat :
-
TWRP Installed
-
Baterai diatas 70%
Download :
-
CyanogenMOD 12.1
-
Gapps
Tutorial Install :
-
Reboot to CWM / TWRP
-
BACKUP (Wajib)
-
Wipe Data
-
Wipe Cache
-
Wipe Dalvik
-
Install Zip from SDCard
-
Install CM12.1
-
Install Gapps
-
Reboot
BAB
IV
BIAYA
DAN JADWAL KEGIATAN
4.1 Aspek Biaya
Investasi yang di perlukan :
No
|
Investasi yang di
perlukan
|
Harga satuan
|
Jumlah
|
1
|
Smartphone Xiaomi Redmi Note 2 prime
|
Rp 2.100.000
|
1
|
2
|
ISP MNC Play 20 Mbps
|
Rp 600.000
|
1
|
3
|
ISP Telkomsel 14 GB
|
Rp 60.000
|
1
|
4
|
ISP Indosat 12 GB
|
Rp 60.000
|
1
|
5
|
Pulsa
|
Rp 300.000
|
1
|
6
|
|||
7
|
Total Investasi
|
Rp. 3.120.000
|
Jumlah Harga Satuan :
Rp 50.000
Biaya Pemasaran : Rp100.000
Biaya umum/bulan :
Rp 920.000
Sewa/tempat :
Rp 0
Gaji karyawan :
Rp 0
Total jumlah biaya tetap per bulan : Rp 1.070.000
4.2. Jadwal Kegiatan
No
|
Jenis Kegiatan
|
Bulan ke-
|
||||
1
|
2
|
3
|
4
|
5
|
||
1
|
Pembentukan Kelompok
|
|||||
2
|
Perencanaan Usaha
|
|||||
3
|
Pembuatan Proposal
|
|||||
4
|
Pelaksanaan Usaha
|
No comments:
Post a Comment